Kalimantan Barat berbatasan langsung dengan Sarawak, negara bagian Malaysia dan juga dengan Kalimantan Timur dan Kalimantan Tengah. Wilayahnya terbentang mulai dari kawasan pegunungan dengan hutan lebat hingga rawa dataran rendah di lembah sungai Kapuas dengan lebih dari seratus sungai yang bermuara di Laut Jawa dan Selat Karimata. Sekitar 63 persen dari 147.000 km2 wilayah provinsi ini adalah lahan gambut.
Di Kalimantan Barat, USAID SEGAR bekerja di empat kabupaten, yaitu Kabupaten Kubu Raya, Sanggau, Sintang, dan Ketapang.
Copyright © 2024 USAID SEGAR All rights reserved